Jumat, 18 Juli 2014

Belajar - Cara Menghilangkan tanda panah pada Shortcut di Desktop

1. Bukalah Registry windows anda melalui regedit

2. Cari kunci berikut :


HKEY_CLASSES_ROOT\lnkfile

3. Lalu hapus data / rename data nama IsShortcut pada subkey lnkfile




4. Lalu cari kunci HKEY_CURRENT_ROOT\piffile

5. Seperti cara sebelumnya IsShortcut tadi dihapus/rename yang berada pada piffile
 
 

6. Restart computer anda jika ingin melihat efeknya